detikNews
Di Hadapan Siswa SD, Menteri Anies Ingin Anak-Anak Gemar Menulis
Menteri Kebudayaan dan Pendidikan Dasar dan Menengah Anies Baswedan memberi sambutan dalam acara Konferensi Penulis Cilik Indonesia. Dalam kesempatan itu Menteri Anies mengapresiasi para siswa SD yang antusias menulis.
Kamis, 06 Nov 2014 10:47 WIB







































