detikNews
Pembangunan bendungan di Burma akhirnya ditunda
Presiden Burma, Thein Sein, sudah menunda proyek pembangunan bendungan Myitsone di Sungai Irrawady yang kontroversial.
Jumat, 30 Sep 2011 21:38 WIB







































