LPSK menghitung keuntungan yang didapat Bupati Langkat nonaktif dari perbudakan di kerangkeng manusia di rumahnya. LPSK duga Bupati Langkat untung Rp 177,5 M.
Bharada E telah mendatangi LPSK terkait kasus baku tembak yang melibatkannya dan Brigadir J. LPSK menyebut asesmen dari Bharada E masih didalami psikolog.
Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) mengatakan istri Irjen Polisi Ferdy Sambo, yakni Putri Candrawathi, kurang kooperatif dalam memberikan keterangan.
Apa itu LPSK? LPSK merupakan suatu lembaga yang memberikan perlindungan saksi dan korban. Simak informasi berikut untuk mengetahui lebih lanjut tentang LPSK.