"Buat Pak Kiai Ma'ruf, maka time keeping, time management. Itu waktunya pendek, tapi key point-nya bisa tersampaikan," kata Wakil Ketua TKN, Arsul Sani.
Rommy meminta masyarakat mencari tahu semua informasi terkait capres dan tidak hanya bermodalkan informasi dari media sosial yang terbukti bertebaran hoax.