detikRamadan
Surat Terbuka Dr Norwegia dari Gaza: Obama, Apakah Kamu Memiliki Hati?
Dr Mads Gilbert, seorang warga Norwegia yang menjadi relawan medis di RS Gaza mengundang Presiden AS Barack Obama untuk menghabiskan satu malam saja di RS Al Ashifaa, Gaza, untuk melihat langsung konsekuensi dari kejahatan perang yang dilakukan Israel terhadap warga Palestina.
Kamis, 24 Jul 2014 14:46 WIB







































