Nama Panji Gumilang belakangan santer dibicarakan. Pimpinan Ponpes Al Zaytun ini disebut-sebut terkait dengan NII KW 9. Jika polisi meminta keterangan darinya pun dia bersedia.
'Sudah jatuh, tertimpa tangga lagi.' Agaknya pepatah itu sangat tepat menggambarkan situasi dan kondisi internal PKS akhir-akhir ini. Badai menghantam PKS dari laporan Yusuf Supendi hingga 'ulah' Arifinto.
Kulminasi konflik persepakbolaan nasional yang bernaung dibawah Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI), sepekan terakhir menemukan titik didihnya.
Jika tak ada aral melintang dan merintang, dalam hitungan jam, gong Muktamar Nasional VII Kesatuan Aksi Mahasiswa Muslim Indonesia (KAMMI) segera ditabuh dan menggema dari ujung barat Indonesia, Nangroe Aceh Darussalam.
PDIP ditawari jatah 2 menteri. Selain dapat jatah Mensos untuk Puan Maharani, PDIP juga dapat jatah Menkominfo. Untuk jangka panjang, Puan dijanjikan akan digandeng jadi cawapres. Masalahnya Puan masih gamang.
Mantan Mensesneg Moerdiono memiliki harta yang berlimpah. Sang anak mengaku aset Moerdiono masih banyak. Harta inilah yang diduga menjadi penyebab gugatan cerai Moerdiono pada Maryati, sang istri.
Mantan Mensesneg Moerdiono menggugat cerai istrinya, Maryati setelah 52 tahun pernikahan mereka. Anak-anak Moerdiono terkaget-kaget dengan gugatan cerai tersebut terlebih kedua orang tuanya sudah sama-sama sepuh dan sakit.
Revolusi! Kata itu menggema di Gedung DPR. Pemekiknya adalah mantan anggota DPR, Permadi. Menurut dia, untuk meningkatkan harkat bangsa, revolusi sudah saatnya dilakukan.