detikFinance
Setelah Beras, Perhitungan Produksi Jagung akan Dibenahi
Badan Pusat Statistik telah melakukan pembenahan dalam hal pendataan produksi beras. Setelah ini perbaikan pendataan di komoditas lain dilakukan, yakni jagung.
Rabu, 24 Okt 2018 21:20 WIB







































