Kasat Narkoba Polres Bone, AKP Aswar, diduga meminta uang damai Rp 70 juta dari pelaku narkoba. Propam Polres Bone dan Polda Sulsel sedang menyelidiki.
Remaja 15 tahun ini yatim piatu yang tinggal berdua sang nenek. Demi penuhi kebutuhan hidup, ia menghemat uang makan di sekolah hingga kerja di kedai kwetiau.