detikNews
Mengaku Kolonel TNI & Cabup Garut, Asep Dipolisikan Calon Istri
Selain mengaku sebagai anggota TNI berpangkat kolonel, Asep juga mengaku sebagai calon bupati Garut yang akan maju pada pemilihan bupati tahun 2014 mendatang. Ia dilaporkan calon istri dan kini meringkuk di Mapolres.
Selasa, 22 Mei 2012 20:07 WIB







































