detikNews
BNPB: Jumlah Pengungsi Gunung Agung 122.490 Jiwa di 511 Titik
Pengungsi Gunung Agung terus bertambah. Laporan resmi terakhir yang masuk sudah mencapai angka 122.490 jiwa dengan 511 titik pengungsian.
Kamis, 28 Sep 2017 14:18 WIB







































