Wanda Hamidah menyentil Rizky Billar dan Lesti Kejora gegara menerima uang sekoper dari DNA Pro. Menurutnya, sosok berpengikut banyak haruslah bertanggungjawab.
Artis yang terjun ke dunia politik, Wanda Hamidah, akan berpindah partai. Ia yang merupakan kader dari Partai NasDem, kini akan bergabung dengan Partai Golkar.