Sepakbola
Masalah Kurang Pemain Lagi, Persija Vs Madura United Ditunda
Persija Jakarta dilaporkan kekurangan pemain karena kasus COVID-19. Laga pekan ke-24 BRI Liga 1 2021 melawan Madura United pun diputuskan ditunda oleh PT LIB.
Rabu, 09 Feb 2022 17:25 WIB