Sepakbola
Dybala Akui Didekati MU, Tottenham, dan PSG Musim Lalu
Paulo Dybala mengaku dirinya diincar banyak klub musim lalu. Manchester United, Tottenham Hotspur, dan Paris Saint-Germain mendekati penyerang Juventus itu.
Selasa, 09 Jun 2020 08:40 WIB







































