Kementerian LHK ingin menjadikan Taman Nasional Alas Purwo di Banyuwangi sebagai salah satu wilayah destinasi wisata minat khusus di ujung timur Pulau Jawa.
Di awal tahun ini muncul lagi beberapa titik kebakaran hutan di beberapa wilayah. Menteri LHK Siti Nurbaya mengeluh beberapa oknum yang suka membakar lahan.