detikNews
Pintu Masuk Korupsi
Korupsi big fish biasanya lahir saat momentum pembahasan perubahan undang-undang APBN. Saat ini sedang terjadi proses pembahasan APBN-P tahun 2013 oleh Pemerintah dan DPR. Selain masyarakat, KPK juga penting mengawasi proses genting terjadinya korupsi dalam penganggaran ini.
Selasa, 11 Jun 2013 09:36 WIB







































