Kapolres Trenggalek beserta jajaran serentak memberi kado tumpeng spesial di HUT Ke-79 TNI. Momen ini menjadi apresiasi kinerja tentara dalam menjaga Indonesia.
Kapolres Rokan Hulu, AKBP Budi Setiyono bersama personel datang hadiri upacara HUT TNI Ke-79. Budi turut memberikan kejutan sebagai bentuk sinergitas TNI-Polri.
Perayaan HUT TNI ke-79 di Denpasar menarik perhatian warga dengan parade kendaraan tempur dan simulasi penyelamatan tamu negara. Antusiasme tinggi terlihat!
Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyapa Presiden-Wakil Presiden terpilih Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming dalam sambutannya di HUT ke-79 TNI, Sabtu (5/10).