detikNews
Lapas Sukamiskin Digeledah, Petugas Temukan Duit Jutaan dari Napi Korupsi
Sebanyak 20-an petugas gabungan melakukan penggeledahan di Lapas Sukamiskin, Bandung. Hasil sementara pemeriksaan petugas ditemukan uang jutaan rupiah dari kamar narapidana kasus korupsi.
Minggu, 20 Okt 2013 22:34 WIB







































