detikTravel
Sstt! Ada Pulau Pribadi di Kepulauan Togean
Jika Anda ingin mendapatkan tempat yang indah dan tenang, datanglah ke Pulau Poyalisa. Pulau dari rangkaian Kepulauan Togean, Sulawesi Tengah ini benar-benar sepi bagai pulau milik pribadi.
Selasa, 08 Mei 2012 10:04 WIB







































