detikFinance
Ini Alasan Senayan City Pakai Air Limbah untuk Toilet
Tidak banyak orang yang tahu air untuk menyiram toilet di Senayan City berasal dari air limbah restoran, salon dan lainnya. Ini alasan pengelola Senayan City pakai air limbah.
Rabu, 06 Feb 2013 11:44 WIB







































