detikNews
Wiranto Menang Konvensi Golkar, SBY-Kalla Tidak Terpengaruh
Kemenangan Wiranto dalam konvensi Golkar tidak menggoyahkan duet SBY-Kalla sebagai capres dan cawapres. Bahkan pasangan ini siap diproklamasikan minggu depan.
Rabu, 21 Apr 2004 15:58 WIB







































