detikSport
Indonesia Dikalahkan India 1-4
Indonesia akhirnya menyerah 1-4 dari India di laga Grup D Piala Sudirman. Nomor ganda putri yang dipertandingkan di partai terakhir tak mampu menyumbang poin.
Selasa, 23 Mei 2017 19:29 WIB







































