detikNews
Hatta Rajasa Mengaku Tak Tahu Proyek Rel dari Rusia
Menko Perekonomian Hatta Rajasa menolak berkomentar mengenai rencana pembangunan rel kereta yang dimodali oleh perusahaan dari Rusia. Hatta mengaku tak tahu proyek tersebut.
Kamis, 04 Agu 2011 17:48 WIB







































