Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta saat ini tengah melakukan pemutakhiran data penerima bantuan sosial tunai (BST) tahap kedua untuk warga Ibu Kota.
Sanksi terkait uji emisi kendaraan di DKI Jakarta akan diberlakukan pada 13 November 2021. Wagub Riza Patria berharap sanksi tersebut segera dilakukan.
Ida mengapresiasi kerja sama Pemprov DKI, KADIN, dan APINDO Jakarta dalam pelaksanaan vaksinasi bagi 200 pekerja industri maupun sektor pelayanan publik.
Pengetatan terukur diberlakukan oleh pemerintah jelang libur Natal dan Tahun Baru di sejumlah provinsi, termasuk DKI Jakarta. Apa saja langkah tindaklanjutnya?
Pemprov DKI Jakarta menggandeng swasta hingga masyarakat dalam melanjutkan pembangunan sumur resapan setelah anggaran APBD 2022 untuk proyek itu dihapus.