detikTravel
Parah, Puncak Tertinggi di Dunia Dipenuhi Sampah
Miris, mungkin itu ekspresi yang tepat untuk menggambarkan kondisi puncak Everest saat ini. Terang saja, puncak tertinggi di dunia ini dipenuhi berbagai jenis sampah. Untuk itu, aturan baru diberlakukan mulai April 2014.
Selasa, 04 Mar 2014 12:30 WIB







































