detikNews
Petugas Temukan Banyak Bagasi Jemaah Haji Melebihi Kuota
Penerbangan pemulangan jemaah haji kelompok terbang pertengahan segera dimulai. Dalam pengelolaan bagasi jemaah, petugas Kandaker Kemenag menemukan banyak berat koper jemaah haji yang melebihi batas maksimal.
Jumat, 02 Nov 2012 14:16 WIB







































