detikNews
JK Yakin SBY Tak Setuju Wacana Perpanjangan Masa Jabatan Presiden
Mantan Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) yakin Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) tidak akan menyetujui soal wacana perpanjangan masa jabatan presiden. Hal itu tak mungkin dilakukan karena melanggar konstitusi.
Kamis, 19 Agu 2010 23:50 WIB







































