detikHealth
Susahnya Membangun Rumah Sakit Indonesia di Gaza
Misi kemanusiaan di daerah konflik sering terkendala minimnya dukungan. Hal ini dialami juga oleh MER-C, yang merasa tak didukung pemerintah ketika akan membangun Rumah Sakit Indonesia di Gaza, Palestina.
Selasa, 22 Mar 2011 15:02 WIB







































