Sepakbola
Wenger Tak Hitung Absennya Gerrard, Fokus Bidik Tiga Poin
Arsenal bakal diuji Liverpool dalam lanjutan Premier League akhir pekan ini. The Gunners diuntungkan dengan tim tamu yang tak bisa menurunkan Steven Gerrard dalam duel tersebut.
Kamis, 02 Apr 2015 17:32 WIB







































