detikFinance
Euro Melesat Tembus 1,50 Dolar
Euro akhirnya menembus level 1,50 dolar, atau tertinggi dalam 14 bulan terakhir. Tingkat kepercayaan investor terus meningkat untuk melepas dolar AS dan memburu aset-aset dengan imbal hasil yang lebih tinggi.
Kamis, 22 Okt 2009 08:56 WIB







































