Ramai penjemput Imam Besar Front Pembela Islam (FPI) Habib Rizieq Syihab di Bandara Soekarno-Hatta sejak subuh. Akibatnya akses tol menuju bandara tersendat.
Ridwan Kamil memilih tak menaikkan UMP Jawa Barat 2021, sementara Ganjar Pranowo dan Sri Sultan Hamengkubuwono X kompak menaikkan UMP Jawa Tengah dan DIY.
500 Buruh Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) kembali melakukan aksi di DPRD Jatim. Kali ini mengawal gugatan Judicial Review di MK soal Omnibus Law.
Saan menilai wajar apabila pengusaha mengaitkan kenaikan UMP dengan Pilpres 2024. Sebab, kepala daerah tersebut dinilai sedang mempertahankan sikap populis.
Penyaluran BLT Rp 600 ribu tahap lima akan jadi yang terakhir. Untuk mengetahui peluang dapat bantuan Rp 600 ribu bisa klik di sso.bpjsketenagakerjaan.go.id.
Pemerintah-DPR baru saja mengesahkan RUU Omnibus Law Cipta Kerja menjadi UU. KSPI mengatakan langkah pemerintah dan DPR itu sebagai tindakan tidak bermoral.