detikFinance
Investasi Reksa Dana Terproteksi di Tengah Krisis
Manajer Investasi ramai-ramai menerbitkan reksa dana terproteksi di tengah gejolak pasar finansial global. Investor diharapkan punya alternatif dan tujuan investasi yang tetap dapat tercapai walau pasar sedang fluktuatif.
Rabu, 24 Des 2008 10:25 WIB







































