detikNews
Kena! 2 Pembobol ATM Dijebak Korban, Kini Meringkuk di Kantor Polisi
Maksud hati ingin menipu, 3 orang ini malah tertipu. Saat akan membobol ATM, mereka dijebak korban. Alhasil mereka dibekuk polisi dengan mudah. Sayang, satu di antaranya berhasil melarikan diri.
Rabu, 04 Mar 2015 17:28 WIB







































