detikNews
Marzuki Alie: PNS Usia Muda Korupsi karena Sisa Pendidikan Orba
Ketua DPR Marzuki mengaku prihatin dengan banyaknya PNS yang masih berusia muda tapi melakukan korupsi. Hal itu terjadi karena mereka adalah sisa-sisa dampak era Orde Baru yang tidak mengajarkan keteladanan.
Selasa, 29 Nov 2011 17:16 WIB







































