Calon wakil presiden nomor urut 1, Muhaimin Iskandar atau Cak Imin, mengumumkan Juru Bicara Timnas AMIN. Salah satunya adalah mantan Bupati Bakhtiar Sibarani.
Irish Bella memasukkan gugatan cerai terhadap Ammar Zoni ke Pengadilan Agama Depok pada 6 November lalu. Berikut pernyataan Humas PA Depok, M Kamal Syarif.
Sidang kedua gugatan cerai Irish Bella pada Ammar Zoni belum terlaksana. Dia pun tersenyum saat bertemu awak media di Pengadilan Agama Depok, hari ini.