Sepakbola
Udinese Tambah Kontrak Di Natale
Antonio Di Natale masih akan menjadi andalan di lini depan Udinese, setidaknya hingga dua musim ke depan. Zebrette menambah kontrak striker gaek itu hingga 2014.
Rabu, 04 Jul 2012 18:38 WIB







































