Pemimpin pemberontak di Ukraina timur yang pro-Rusia menyatakan telah mulai mengevakuasi warga sipil ke Rusia dikarenakan kekhawatiran akan konflik skala besar.
Presiden AS Joe Biden mempertanyakan apakah Presiden Rusia Vladimir Putin mengendalikan Mariupol, Ukraina. Hal itu disampaikan Biden pada Kamis waktu setempat.
Amerika Serikat akan bekerja sama dengan sekutu-sekutu untuk mengirim tank-tank militer buatan Uni Soviet guna memperkuat pertahanan Ukraina di wilayah Donbas.
Otoritas Ukraina mengumumkan penangkapan seorang taipan Ukraina pro-Kremlin terkemuka yang melarikan diri dari tahanan rumah usai Rusia melancarkan invasinya.