Seorang anggota parlemen Inggris menuai kecaman atas pernyataannya. Dia mengatakan bahwa pasangan gay jelas tak bisa memberikan lingkungan yang aman dan hangat untuk membesarkan anak-anak.
Sir Jonathan Ive atau dikenal dengan John Ive, mendapatkan penghargaan baru atas kiprahnya. Master desain Apple ini dianugerahi lencana Blue Peter Gold dari sebuah acara anak-anak di Inggris.
Sepertinya bukan cuma manusia saja yang bisa romantis. Seakan tak mau ketinggalan, patung juga bisa romantis dengan gaya berciuman. Tidak percaya? Di dunia, ada 10 patung yang bergaya layaknya manusia berciuman. Aih...
Pemilik Grup Bakrie, Aburizal Bakrie, membantah kabar akan melepas Viva Group, kelompok media yang menjadi induk stasiun televisi TV One dan ANTV. Penjualan itu dilakukan untuk mendapatkan dana guna mengambil kembali tambang batu bara PT Bumi Resources Tbk dari Bumi Plc.
Bila Indonesia masih terus bergulat dengan konversi BBM ke BBG yang tidak jelas juntrungannya, Inggris sudah melangkah lebih maju. Inggris menargetkan kalau mobil berbahan bakar hidrogen akan menjadi mobil populer di masa depan.
Mungkin Anda membayangkan Eropa sebagai tempat yang lebih beradab dan maju dari pada Indonesia. Tunggu dulu! Liburan ke Eropa tidak lepas dari risiko aksi penipuan yang mengincar wisatawan. Ini dia modus-modus yang kerap dipakai di destinasi wisata utama di Eropa.
Vending machine biasanya identik dengan mesin penjual yang dapat mengeluarkan minuman, coklat dan lain-lain. Namun, industri kecantikan memberikan terobosan terbaru. Vending machine terbaru dapat mengeluarkan produk kecantikan.
Turki memang tidak sebesar Indonesia. Tapi belum tentu kita dapat mengelilinginya bahkan dalam satu bulan. Tapi, ternyata kita bisa lho keliling Turki hanya dalam 2 jam. Caranya? Datang saja ke Miniaturk di Istanbul.
Di antara ribuan destinasi yang indah di Eropa, ternyata ada juga tempat-tempat seram yang menjadi objek wisata. Malah ada juga tur berwisata horor di sana. Mulai dari berburu drakula dan 4 tur seram lainnya ada di Eropa. Hii, ngeri!