detikNews
David Tobing Siapkan Bukti dari Maroko dan Thailand
Pagi ini PN Jakarta Pusat kembali menggelar sidang gugatan pemakaian lambang negara Burung Garuda di kaos Timnas PSSI. Penggugat, David Tobing, telah menyiapkan bukti dari Maroko dan Thailand.
Senin, 04 Apr 2011 08:50 WIB







































