detikOto
MV Agusta Tak Gentar dengan Gempuran Merek Jepang
Pasar otomotif roda dua maupun roda empat di Indonesia saat ini masih dikuasai oleh merek Jepang. Namun, hal itu tidak menyurutkan niat pabrikan di luar Jepang untuk menggarap pasar Indonesia.
Sabtu, 14 Mar 2015 10:49 WIB







































