Sejumlah sungai di Pasuruan meluap dampak hujan deras lebih 2 jam. Akibatnya jalur pantura, belasan desa dan kelurahan di wilayah kabupaten dan kota banjir.
Dinas Perhubungan (Dishub) Sleman akan memperketat penjagaan di tiap perbatasan masuk ke Yogya. Ada pembatasan juga terkait jumlah penumpang dalam kendaraan.
Jelang penerapan pembatasan sosial berskala besar (PSBB) Jakarta, Jumat besok, pemeriksaan kendaraan di pintu masuk Cianjur, terutama di Puncak, diperketat.
Polisi bakal menerapkan aturan mudik Lebaran di tengah wabah virus Corona (COVID-19). Pemudik yang tidak taat aturan siap-siap dialihkan untuk putar balik.