detikFood
Presiden Jokowi Pernah Ngopi di Dua Kedai Kopi di Jakarta Ini
Belum lama ini presiden Jokowi mengunjungi Kopi Tuku dan viral di media sosial. Padahal, sebelumnya Jokowi juga pernah berkunjung ke kedai kopi lain di Jakarta.
Rabu, 12 Jul 2017 08:21 WIB







































