detikNews
Gempa Aceh 6,5 SR, BNPB: 125 Rumah dan 14 Masjid di Pidie Jaya Roboh
Ratusan bangunan roboh akibat gempa yang mengguncang Kabupaten Pidie Jaya, Aceh. Tercatat ada 125 rumah tinggal dan 14 masjid yang mengalami kerusakan.
Rabu, 07 Des 2016 13:54 WIB







































