detikHealth
Semburan Sperma ke Luar Bisa Mencapai 2 Meter
Saat orgasme, pria akan menyemburkan sperma dengan kekuatan dan kecepatan yang beragam. Jangkauannya pun juga tak sama, ada yang hanya beberapa centimeter tapi ada juga yang sampai 2 meter.
Kamis, 26 Mei 2011 18:24 WIB







































