detikNews
Hanya Dikdik-Toyib yang Lolos Verifikasi di KPU Jabar
Pasangan Dikdik Mulyana Arief Mansur-Cecep S Toyib (Dikdik-Toyib) dinyatakan lolos dari verifikasi berkas dukungan calon gubernur dan wagub Jabar jalur independen di tingkat KPU Jabar. Sebaliknya, tiga pasangan lain dinyatakan gugur.
Selasa, 09 Okt 2012 21:46 WIB







































