Sebelumnya, lagu 'Ghost Ship' telah duluan dirilis pada 22 Oktober 2021 di berbagai platform musik digital dan telah meraup lebih dari 100.000 streams.
Lirik lagu pop dengan sentuhan elektronik ini memberikan gambaran yang berbanding terbalik dengan image yang dihadirkan F4 Thailand lewat trailer serialnya.
Adik Vanessa Angel me-launching video klip yang dipersembahkan untuk sang kakak. Namun, banyak komentar negatif yang idapat karena dianggap aji mumpung.