Pencinta drama Korea 'Hospital Playlist' pasti senang melihat keakraban Lee Ik Jun dan anaknya Woo Joo. Interaksi keduanya selalu bisa bikin gemas penonton.
Belum lewat satu bulan sejak tahun baru 2020 dimulai. Meski begitu, sudah terdapat banyak drama Korea baru yang banyak dinanti-nanti oleh pecinta K-Drama.