Franky Sibarani dilantik oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) sebagai Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM). Apa saja yang sudah dilakukannya selama setahun terakhir?
Presiden Joko Widodo segera melakukan lawatan ke Amerika Serikat. Ia akan menemui para bos perusahaan teknologi raksasa di Negeri Paman Sam itu, di antaranya Apple.
Tim panel konten negatif yang dibentuk Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) akhirnya memutuskan untuk tetap melanjutkan pemblokiran situs I-Doser. Apa alasan mereka?
Mesir membebaskan dua anak mantan Presiden Hosni Mubarak dari penjara. Keduanya dibebaskan setelah menjalani masa hukuman yang cukup untuk bebas bersyarat.
Desk Khusus Investasi sektor Tekstil dan Sepatu BKPM bersama Kementerian/Lembaga lainnya langsung bergerak untuk melakukan fasilitasi terhadap permasalahan-permasalahan industri.