detikNews
Polisi Tangkap 5 Pelaku Pembacokan Tawuran Antar Desa di Cirebon
Pembacokan dipicu oleh dendam kedua kelompok pemuda desa di Cirebon. Akibatnya dua orang warga jadi korban dan mengalami luka.
Minggu, 04 Agu 2019 18:54 WIB







































