detikNews
Promosikan Ketua Pengadilan yang Disebut-sebut Menerima Suap, Ini Kata MA
MA mempromosikan Ketua PN Bandung Singgih Budi Prakoso menjadi hakim tinggi di Pengadilan Tinggi Makassar. Padahal, Singgih disebut-sebut mendapatkan jatah suap US$ 15 ribu.
Rabu, 25 Sep 2013 10:00 WIB







































