detikTravel
Mengintip Potensi Wisata Desa yang Mempesona
Airnya begitu jernih, Air terjun yang tidak terlalu tinggi tapi memiliki banyak aliran air yang memukau. Bebatuan di sungai ini memiliki keunikan karena banyak berlobang dan memilki kedalaman yang berbeda-beda.
Selasa, 08 Jan 2013 05:48 WIB







































